Kamis, 30 Juni 2011

MINAHASA: TEMPAT ASAL MARGA / FAM PAENDONG

Kebanyakan penduduk Minahasa adalah orang yang beragama kristen, yang ramah dan salah satu suku-bangsa yang paling dekat dengan negara barat.

Hubungan pertama dengan orang Europa terjadi saat pedagang Espanyol dan Portugal tiba disana. Saat orang Belanda tiba, agama Kristen tersebar terseluruhnya. Tradisi lama jadi terpengaruh oleh keberadaan orang Belanda.

Kata Minahasa berasal dari confederasi masing-masing suku-bangsa dan patung-patung yang ada jadi bukti sistem suku-suku lama.

Minahasa secara etimologi berasal dari kata Esa yag berarti satu, kata Mah-esa berarti menyatukan, yakni menyatukan berbagai kelompok sub-etnik Minahasa yang terdiri dari Tontemboan, Tombulu, Tonsea, Tondano, Ponosakan, Pasan, Ratahan, dan Bantik.

Nama Minahasa pertama kali muncul dalam laporan Residen J.D Schierstein, tanggal 8 Oktoer 1789, yaitu tentang perdamaian yang telah dilakukan oleh kelompok sub-etnik Bantik dan Tombulu (Tateli), peristiwa tersebut dikenang sebagai 'Perang Tateli".

IDENTITAS MINAHASA DALAM KONTEKS MENTALITAS

PAENDONG BERASAL DARI MINAHASA. MAKA KITA PERLU TAHU CIRI DAN KARAKTER ORANG-ORANG MINAHASA DIMANA ORANG DENGAN MARGA PAENDONG TURUT TERINTEGRASI DIDALAMNYA.

BAGAIKAN POHON, KITA PERLU TAHU DIMANA IA BERAKAR DAN BAGAIMANA KEADAAN TEMPAT IA BERTUMBUH. INI BICARA TENTANG LATAR BELAKANG

BERIKUT INI ARTIKEL YANG BAGUS UNTUK KITA SIMAK MENGENAI  IDENTITAS MINAHASA DALAM KONTEKS MENTALITAS:

Makna orientasi nilai mentalitas orang Minahasa. Berdasarkan hasil wawancara mendalam dengan sejumlah informan yang memiliki kompetensi sebagai native culturalist-hystorian, sedikitnya ada lima konsep nilai-nilai budaya berkenaan dengan hakekat kualitas manusia yang diyakini oleh sebagian besar etnik Minahasa merupakan identitas mental-nya, sebagai manusia “ideal” atau manusia “unggul” yang harus dijadikan sebagai pedoman/kriteria seseorang sebelum yang bersangkutan memperoleh gelar dan kehoratan sebagai pemimpin (Walian, Tonaas, dan Teterusan), adalah sebagai berikut:

Senin, 27 Juni 2011

PAENDONG: TUJUAN BLOG

BLOG INI DIBUAT DENGAN TUJUAN UNTUK MENYATUKAN KELUARGA BESAR "PAENDONG" DI SELURUH DUNIA.

JIKA ANDA TERHUBUNG DENGAN MARGA KELUARGA "PAENDONG", KAMI MENYAMBUT ANDA DENGAN TANGAN TERBUKA. KITA SATU KELUARGA.

ANDA DAPAT MEMBERIKAN KONTRIBUSI LEBIH BANYAK UNTUK TUJUAN BLOG INI. DENGAN IKUT MENJADI PENULIS BLOG INI SILAHKAN HUBUNGI keluargapaendong@gmail.com